Berita
Pemantauan Penduduk Rutin Jelang Akhir Tahun 2022
Kasi dan staf Kelurahan Sesetan bersama kepala lingkungan, Babinkamtibmas, Babinsa, Kasatgas Linmas beserta anggota Linmas menggelar kegiatan pemantauan penduduk di lingkungan wilayah Kelurahan Sesetan dengan tujuan memastikan seluruh warga yang tinggal di wilayah Sesetan memiliki dokumen identitas ...
Monitoring Penggunaan Sediaan Sirup di Wilayah Sesetan
Kamis (27/10) Kasi Trantib bersama jajaran staf Kelurahan Sesetan ikut serta mendampingi Petugas UPTD Puskesmas 1 Denpasar Selatan dalam kegiatan monitoring sediaan sirup/cair di b...
Pelatihan Membuat Kue dan Camilan Rumahan
Selama dua hari berturut-turut sejak hari Selasa, 18 Oktober 2022 hingga Rabu, 19 Oktober 2022 Kelurahan Sesetan mengadakan pelatihan membuat Bolu Kukus, dan Donat Kentang bagi per...
Jumpa Berlian : Gotong Royong Membersihan Jalan Setra Dalem
Jumat (16/09) Kelurahan Sesetan bersama Tim Kerti Bali Sejahtera (KBS) Sesetan dan Dinas Lingkungan Hidup dan Kebersihan (DLHK) Kota Denpasar melaksanakan kerja bakti bersama di Ja...
Perayaan Rahina Tumpek Uye Kelurahan Sesetan
Sesuai dengan Instruksi Gubernur Bali Nomor 10 Tahun 2022 tentang Perayaan Rahina Tumpek Uye dengan Upacara Segara Kerthi/Danu Kerthi sebagai Pelaksanaan Tata-Titi Kehidupan Masyar...
Pembagian Sembako Bagi Pemangku dan Lansia Kelurahan Sesetan
Agustus ini, dua puluh delapan paket sembako didistribusikan kepada para pemangku di wilayah Kelurahan Sesetan. Sembako diberikan dalam rangka memperingati Hari Kemerdekaan RI ke-7...
Upacara Serah Terima Jabatan Kaling Karya Dharma
Kelurahan Sesetan hari ini (03/08) melaksanakan upacara serah terima jabatan Kepala Lingkungan Karya Dharma, antara kepala lingkungan terdahulu I Made Budhartana dengan kepala ling...
Pelaksanaan Lomba PSN dan Kebersihan di Lingkungan Suwung Batan Kendal
Kelurahan Sesetan menunjuk Lingkungan Suwung Batan Kendal sebagai perwakilan lingkungan yang maju pada Lomba Pemberantasan Sarang Nyamuk (PSN) dan Lomba Kebersihan Lingkungan tingk...
Pemantauan dan Penertiban Pedangan Kaki Lima Sepanjang Jalan Raya Sesetan
Secara rutin Kelurahan Sesetan bersama Satpol PP mengadakan pemantauan dan penertiban Pedagang Kaki Lima (PKL) di sepanjang Jalan Raya Sesetan. Masih terlihat sejumalah PKL yang me...
Apel Minggu Pertama Agustus 2022
Kelurahan Sesetan melaksanakan apel pada Senin pagi (01/08) di Halaman Kantor Lurah Sesetan. ...
Pelaksanaan Vaksinasi Covid19 di Kelurahan Sesetan
Rabu (27/07) bertempat di Kantor Lurah Sesetan, sebanyak 41 orang melaksanakan vaksinasi Covid19. Sebanyak 41 orang mendapat vaksin covid19 jenis astrazeneca dengan penerima dosis ...
Kelurahan Sesetan Berbagi Sembako RTM
Kelurahan Sesetan membagikan 124 paket sembako kepada warga di Lingkungan Kelurahan Sesetan. Paket sembako yang diberikan berupa beras 10 kg, gula pasir 2 kg, minyak goreng 5 liter...
Pemantauan MPLS Sekolah di Wilayah Sesetan
Pembelajaran tatap muka sudah dimulai sejak Senin (11/7) lalu setelah pandemi Covid 19 melanda seluruh wilayah Indonesia 2 tahun lalu. Segala proses persiapan pembelajaran tatap mu...
Sesetan Lakukan Percepatan Capian Vaksinasi Booster Covid19
Selasa (5/7) dan Jumat (8/7) ini, Kelurahan Sesetan bersama UPTD Puskesmas Densel 1 melaksanakan vaksinasi booster Covid19 di lingkungan Tengah dan Lantang Bejuh. Kegiatan percepat...
Kelurahan Sesetan Selenggarakan Kelompok Belajar Bahasa Bali
Kelompok Belajar Bahasa Bali merupakan salah satu program Penyuluh Bahasa Bali Provinsi Bali di Kelurahan Sesetan. Dimana dalam Kelompok Belajar Bahasa Bali yang dipelajari terkait...
Perwakilan Sesetan Juarai Lomba Daur Ulang Sampah se-Kecamatan Densel
Sabtu (27/06) lalu, I Wayan Arik Sanjaya (Dukuh Sari) mewakili Sesetan dalam Lomba Daur Ulang Sampah tingkat Kecamaran Denpasar Selatan. Kegiatan ini diselenggarakan di halaman Kan...
Pendataan Penduduk Nonpemanen Kelurahan Sesetan Periode Juni 2022
Kelurahan Sesetan bersama Linmas, Bhabinkamtibmas, dan Babinsa melaksanakan pendataan penduduk nonpermanen di Lingkungan Kelurahan Sesetan. Pendataan penduduk nonpermanen ini dituj...
Kelurahan Sesetan Adakan Lomba Pidato Tingkat SD
Kamis (16/06) lalu Kelurahan Sesetan mengadakan Lomba Pidato Tingkat SD dalam rangka Bulan Bung Karno Kelurahan Sesetam Tahun 2022. Acara dilaksanakan di Ruang Pertemuan Lantai 2 K...
Bulan Bung Karno 2022 : Tanam Pohon Bakau di Pemelisan Sesetan
Dalam rangka memperingati Bulan Bung Karno Tahun 2022, Jumat (10/06) lalu Kelurahan Sesetan bersama Desa Adat dan Tim KBS Sesetan melaksanakan penanaman pohon bakau di Pemelisan, S...
Kerja Bakti dan Penanaman Pohon di Jalan Pulau Saelus II Sesetan
Lurah, Ketua TP PKK, Ketua PKK Kelompok, Kasi dan seluruh staf Kelurahan Sesetan melaksanakan kerja bakti dan penanaman bibit pohon bersama Jumat (13/05) pagi. Kegiatan dilaksanaka...